Kamis, 28 Maret 2013

Bagaimana Cara menambah CD Drive dengan Power ISO 5.5

Bagi temen-temen yang  sudah terbiasa dengan File yang berbentuk ISO munugkiin sudah sangat mengenal software yang satu ini. Power ISO 5.5 dapat digunakan untuk membuka maupun membuat file dalam bentuk ISO. tapi tentunya bukanhanya itu saja bagi para pengguna Laptop dan PC  Power ISO 5.5 ini juga dapat membantu menambah jumlah CD Drive yang tadinya cuma satu bisa jadi 2 atau lebih contohnya seperti berikut ini 
untuk cara pembagiaannya pertama buka Power ISO 5.5 yang sudah di download bagi yang belum punya silahkan download disini
kalau sudah di downlod buka  Power ISO 5.5 maka akan muncul penampakan sebagai berikut
setelah itu klik mount seperti gambar berikut
Setelah klik mount maka akan muncul pilihan sebagai berikut pilih Set Number of Drives terserah temen-temen mau pilih 2 atau 3  Drives bahkan lebih tergantung kebutuhan hehehe kalau saya cuma pilih 2 Drives
setelah dipilih makan akan jadi seperti gambar sebagai berikut
selamat anda sudah punya 2 CD Drive hehehehe 
Power ISO 5.5 ini tentunya tidak gratis tapi tenang saja temen-temen bisa dapet User name dan Registration Code di bismillahslamet.blogspot.com atau kalau sudah tidak ada bisa download disini
OK semoga bermanfaat






Tidak ada komentar:

Posting Komentar